Jumat, 11 Juli 2014

10 model Skateboard unik bin nyeleneh

Flowboard
10 model Skateboard unik bin nyeleneh - Pada tahun 1950-an saat musim semi di California, surfing begitu populer disana. Satu-satunya yang jadi masalah saat itu adalah mengendarai ombak di pantai. Tapi apa yang akan para peselancar lakukan jika tidak ada ombak yang bisa dikendarai?
Pada saat itulah akhirnya skateboard lahir. Rasanya persis seperti berselancar, tetapi berada di darat. Skateboard pertama pada awalnya menggunakan kayu berbentuk kotak atau sebuah papan dengan roda  yang melekat pada bagian bawah. Dan sekarang dengan bantuan teknologi, skateboard telah mengalami evolusi. Berikut di bawah adalah beberapa contohnya

Dan jangan lupa untuk terus mngikuti perkembangan berita terbaru di halaman depan yah.



Inilah 10 Skateboard unik yang paling innovatif

 

10 – IPSVM Skateboard by Loren Kulesus

IPSVM
IPSVM


IPSVM
IPSVM


Ini sebenarnya hanyalah sebuah konsep desain oleh Loren Kulesus, yang terinspirasi grafitti. Tidak terlihat terlalu berguna tetapi tetap tampak keren!

Sumber :  behance

 

9 – Freeline Skates

Freeline Skates
Freeline Skates


BUY HERE : Freeline Skates
Benar-benar alat seluncur unik yang terbuat dari bahan militer dan alumunium yang biasa digunakan untuk pesawat udara di mana akan menambah tingkat daya tahan hingga maksimum.

 

8 – BMW StreetCarver

BMW StreetCarver
BMW StreetCarver


BMW StreetCarver
BMW StreetCarver


Diproduksi dari pertengahan 2001 hingga 2004, Street Carver menggunakan kayu dan fiberglass yang sangat kaku dan sistem suspensi yang unik, yang meniru dari bagian mobil BMW 5 dan didesain oleh DesignworksUSA.

 

7 – Snow Skateboard

Snow Skateboard
Snow Skateboard


BUY HERE: Snow Skateboard
Seperti yang bisa kamu lihat dari nama dan panampilannya, ini adalah skateboard yang digunakan untuk mengendarai salju.

 

6 – Marbel Electric Skateboard

Marbel Electric Skateboard
Marbel Electric Skateboard


Marbel Electric Skateboard
Marbel Electric Skateboard


Diumumkan sebagai skateboard elektrik teringan di dunia, Marbel Electrik Skateboard seharga sekitar Rp 150.000,- dan mempunyai aplikasi untuk mengecek level baterai.

More info: Ridemarbel

 

5 – ZBoard Classic Electric Skateboard

ZBoard
ZBoard


ZBoard
ZBoard


BUY HERE: ZBoard Classic Electric Skateboard
Zboard adalah skateboard listrik pertama dunia. Untuk maju kamu hanya tinggal menginjak pedal depan dan untuk berhenti tinggal menginjak tombol belakang. Tidak ada kontrol yang diperlukan. Dengan kecepatan tertinggi 17 mph dan jarak sekitar 15 km per charge, Zboard Classic adalah cara yang mengagumkan untuk jalan-jalan di sekitar.

 

4 – The Stair-Rover by Po-Chih Lai

Stair Rover
Stair Rover


Stair Rover
Stair Rover


Stair Rover adalah longboard yang tidak seperti skateboard yang lainnya. Skateboard ini dirancang agak tinggi dari tanah agar bisa dikendarai di seluruh kota. Mekanisme beroda delapan yang unik membuat longboard ini bisa menjelajahi trotoar atau meluncur menuruni tangga.
More info: Stair-Rover

 

3 – Onewheel Skateboard by Kyle Doerksen

Onewheel
Onewheel


Onewheel
Onewheel


Skateboard beroda satu adalah skateboard yang bisa membuatmu merasakan sensasi keseimbangan yang luar biasa. Official website : rideonewheel.com.

 

2 – GnarBoard Electric Skateboard


gnarboard


GnarBoard Electric Skateboard
GnarBoard Electric Skateboard


GnarBoard electric skateboard menggunakan gerakan peredam guncangan yang unik dan sistem rem yang efektif. Membuatnya sangat reccomended untuk dimiliki.
More info: Gnarboards

 

1 – Flowboard

Flowboard
Flowboard


Flowboard
Flowboard


Didesain oleh Mike Simonian dan Pieter Schouten, Flowboards mempunyai 7 roda di setiap sisi depan maupun belakang, membuatnya seperti skateboard yang bermutasi. Mengendarainya seperti sedang bersnowboarding atau berselancar di darat. Sayangnya, mereka sudah tidak menjual skateboard jenis ini lagi.
Itulah tadi 10 model Skateboard unik bin nyeleneh - Bagaimana menurut kamu dengan skateboard di atas?  Jangan lupa kasih komentar kamu di bawah yah, dan ada juga yang gak kalah serunya yakni

1 komentar:

  1. Marbel skateboard, ga berat apa itu skateboard nya yak? Ga mungkin di jual di Indonesia si kayana model2 yang kaya gini, mahal pasti

    BalasHapus

Jangan lupa di share yah

Copyright @ 2014 Fotografi dan karya seni unik. | Published By ehserujuga.blogspot.com

Designed by Della | Della Romanenko